Pendaftaran CPNS BIN 2024 – Memiliki cita-cita untuk mengabdi pada negara dan berkontribusi langsung terhadap keamanan nasional? Badan Intelijen Negara (BIN) membuka peluang bagi putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung melalui seleksi CPNS 2024.
Pendaftaran CPNS BIN dikenal dengan proses seleksi yang ketat dan kompetitif. Namun, jangan biarkan hal ini mengendurkan semangat Anda. Dengan persiapan yang matang dan pemahaman yang baik terhadap proses pendaftaran, Anda bisa meningkatkan peluang untuk lolos seleksi. Artikel ini akan menjadi panduan lengkap bagi Anda yang tertarik mendaftar CPNS BIN 2024. Mari kita simak bersama!
Peryaratan Pendaftaran CPNS BIN 2024
Persyaratan Umum
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Berusia minimal 18 tahun dan maksimal 23 tahun pada saat pendaftaran
- Tidak sedang menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS), TNI, Polri, atau pegawai BUMN/BUMD
- Sehat jasmani dan rohani
- Berpendidikan minimal sesuai formasi yang dilamar
- Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara 2 tahun atau lebih
- Berkelakuan baik, setia kepada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945
- Memiliki Skor minimal Nilai Ujian Nasional (UN) 60.00 untuk mata pelajaran Matematika dan Bahasa Indonesia.
Persyaratan Khusus
- Tinggi Badan: Pria minimal 160 cm, wanita minimal 155 cm.
- Penampilan: Tidak bertato dan bebas dari bekas luka mencolok.
- Bebas Narkoba: Tidak pernah terlibat penggunaan narkoba.
- Kelakuan Baik: Memiliki catatan baik dan tidak terlibat dalam pelanggaran hukum.
- Pendidikan dan Pelatihan: Bersedia mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar intelijen.
Formasi yang Ditawarkan CPNS BIN 2024
BIN membuka formasi untuk berbagai bidang, di antaranya:
- Agen Inteligen – Ahli Pertama: 1 orang, S-1 Hubungan Internasional/Statistika, penempatan di Deputi Inteligen Ekonomi.
- Penata Kelola Inteligen – Ahli Pertama: 40 orang, D-IV/S-1 Manajemen, Akuntansi, Administrasi, Informatika, Kesekretariatan, atau Perpajakan, penempatan di Badan Inteligen Daerah.
- Pengelola Administrasi Inteligen:
- 2 orang, SMK Penerbangan, penempatan di Deputi Inteligen Teknologi (Geospasial).
- 2 orang, SLTA/Sederajat, penempatan di Deputi Inteligen Teknologi (Analisis dan Evaluasi).
- 1 orang, SLTA/Sederajat, penempatan di Biro Logistik.
- 1 orang, SLTA/Sederajat, penempatan di Biro Perencanaan dan Keuangan.
- Pengolah Data Inteligen:
- 2 orang, D-III Informatika, penempatan di Sub Direktorat Pengamanan Sistem.
- 2 orang, D-III Ilmu Komputer, penempatan di Sub Direktorat Aplikasi dan Database.
- 1 orang, D-III MIPA, penempatan di Sub Direktorat Deteksi Ancaman Darat.
- 2 orang, D-III Analis Kimia, penempatan di Sub Direktorat Rekayasa Teknologi Kontra Surveilans.
Anda dapat memantau website resmi BIN atau mengikuti akun media sosial mereka untuk mendapatkan informasi terbaru.
Baca Juga: Syarat CPNS BIN – Kualifikasi Badan Intelijen Negara!
Program Premium CPNS 2024
“Kami Bantu, Kami Pandu, Kami Bimbing Sampai Amazing!” 🌟
📋 Cara Membeli dengan Mudah:
- Unduh Aplikasi JadiASN: Temukan aplikasi JadiASN di Play Store atau App Store, atau akses langsung melalui website.
- Masuk ke Akun Anda: Login ke akun JadiASN Anda melalui aplikasi atau situs web.
- Pilih Paket yang Cocok: Dalam menu “Beli”, pilih paket bimbingan yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Pastikan untuk melihat detail setiap paket.
- Gunakan Kode Promo: Masukkan kode “CPNS2024” untuk mendapat diskon sebesar Rp 20,000.
- Gunakan Kode Afiliasi: Jika Anda memiliki kode “RES128”, masukkan untuk diskon tambahan.
- Selesaikan Pembayaran: Pilih metode pembayaran dan selesaikan transaksi dengan aman.
- Aktivasi Cepat: Paket Anda akan aktif dalam waktu singkat setelah pembayaran berhasil.
Tahapan Pendaftaran CPNS BIN 2024
1. Pendaftaran Online
Pendaftaran CPNS BIN 2024 diperkirakan akan dilakukan secara online melalui website resmi Badan Kepegawaian Negara (BKN) yakni https://sscasn.bkn.go.id/.
2. Seleksi Administrasi
Setelah melakukan pendaftaran online, berkas-berkas Anda akan diverifikasi oleh panitia seleksi. Pastikan Anda melengkapi berkas yang diminta dengan benar dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
3. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) biasanya menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) dan akan menguji kemampuan:
- Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
- Tes Inteligensi Umum (TIU)
- Tes Karakteristik Pribadi (TKP)
4. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)
Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) bertujuan untuk menilai kesesuaian kompetensi Anda dengan formasi yang dilamar.
5. Wawancara dan Pemeriksaan Kesehatan
Kandidat yang lolos seleksi tahap sebelumnya akan dipanggil untuk mengikuti wawancara dan pemeriksaan kesehatan.
6. Pengumuman Kelulusan
Pengumuman kelulusan akan dilakukan setelah seluruh tahapan seleksi selesai.
Tips Sukses Mendaftar CPNS BIN 2024
- Pelajari detail formasi yang akan Anda lamar. Pastikan Anda memenuhi persyaratan khusus yang ditetapkan.
- Persiapkan diri dengan baik untuk menghadapi tes SKD. Latihan mengerjakan soal-soal yang sering muncul pada tes SKD.
- Pelajari tes psikologi untuk persiapan tes TKP.
- Jaga kesehatan fisik dan mental. Pastikan Anda dalam kondisi yang prima saat mengikuti tes.
- Tetap semangat dan pantang menyerah. Seleksi CPNS BIN memang ketat, namun dengan persiapan yang matang dan mental yang kuat, Anda bisa meraih kesuksesan.
Pendaftaran CPNS BIN 2024 belum dibuka secara resmi. Namun, dengan informasi yang tersedia saat ini, Anda dapat mulai mempersiapkan diri sejak dini. Semoga panduan ini bermanfaat bagi Anda yang berminat untuk mengabdi di Badan Intelijen Negara!
Baca Juga: BIN CPNS 2024 – Ingin Jadi Garda Terdepan Keamanan …
Ayoo Download Aplikasi JadiAsn karena banyak sekali yang bisa kamu dapatkan agar kalian CEPAT TERLATIH dengan Soal soal CPNS 2024!!!
- Dapatkan ribuan soal CPNS 2024 dengan pembahasan yang mudah dipahami, berupa video dan teks
- Live Class Gratis (Berlajar Bareng lewat Zoom)
- Materi-materi CPNS 2024
- Ratusan Latsol CPNS 2024
- Puluhan paket Simulasi CPNS 2024
- dan masih banyak lagi yang lainnya
Buku CPNS 2024 / Smartbook CPNS 2024
Buku CPNS 2024 ini sudah terbukti mambantu meloloskan ribuan siswa pejuang CPNS. Dan buku ini juga disajikan dengan teknologi Barcode untuk akases video pembahasan.
Berikan feedback anda melalui link ini : https://bit.ly/FeedbackArtikelJadiASN
Sumber Informasi:
- https://studiku.id/artikel-cpns/formasi-cpns-bin-lulusan-sma
- https://bisnis.tempo.co/read/1906609/cara-cek-formasi-cpns-2024-dan-link-alternatifnya?tracking_page_direct